Jumat, 21 Juni 2013

بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّحْمَنِ اارَّحِيم

Apakah Bounce Rate itu ?

Bounce Rate

  Masih berhubungan dengan SEO ! Kali ini Blitarian4rt membahas tentang Pengertian Bounce Rate. Bounce Rate sebenarnya masuk atau bisa dilihat di Google Analytics. Semakin sedikit Bounce Rate berarti semakin bagus kualitas konten di Blog kita. Bounce Rate bisa disebut dengan Tingkat Kebetahan Pengunjung terhadap Blog kita.

  Sedangkan Pengertiannya adalah tingkat atau presentase masuk dan keluarnya pengunjung dari Blog kita. Bounce Rate juga dihitung berdasarkan seberapa lama pengunjung tinggal di halaman itu sebelum pindah ke halaman yang lain.  Atau dapat dirumuskan seperti berikut :

Rumus Bounce Rate 1
Rb : Bounce Rate
Tv : Jumlah Pengunjung di Satu Halaman
Te : Jumlah Entri ke Halaman

Pengunjung mungkin pergi dengan :
  1. Mengklik Halaman pada Situs yang berbeda (External Link)
  2. Menutup Tab pada Browser
  3. Mengetik URL baru
  4. Menggunakan Tombol Kembali di Blog
  5. Sesi Keluar
 Ada pengecualiannya lho ! Apakah itu ? 
  1. Anda hanya memiliki 1 Halaman, atau Homepage. Biasanya ini karena pengunjung langsung mendapatkan semua informasi dalam 1 Halaman. Contohnya blog yang mempromosikan Produk.
  Ada juga rumus yang lebih akurat untuk menghitung Bounce Rate, seperti ini :
Rumus Bounce Rate 2
Rb : Bounce Rate                                      Ps : Rata-Rata Kecepatan memuat halaman
Tv : Jumlah Pengunjung di Satu Halaman
Te : Jumlah Entri ke Halaman
  Sesi Timeout standart adalah 30 Menit. Setelah 30 Menit berlalu dan pengunjung tidak meninggalkan halaman itu, maka akan dihitung 1 Sesi. Tingkat Bouncing pada satu halaman adalah kunjungan masuk ke suatu halaman dan lama waktu ketika pengunjung berada di halaman itu. 

  Jadi tingkatkan pengalaman pengunjung dengan memperbaiki tampilan dan kualitas konten di blog kita. Dengan itu kita bisa mengurangi tingkat Bounce Rate pada Blog kita. Dengan kata lain, SEO ikut berpengaruh dalam Bounce Rate. Kenapa ? Jika kita mengoptimasi SEO, pasti akan membuat pengunjung betah, seperti yang sudah saya bahas di "5 Rahasia Membuat Pengunjung Betah pada Blog kita". 

  Penasaran Postingan selanjutnya ? Stay On Blitarian4rt ! Jangan lupa pencet tombol PlusOne ya ! Terima Kasih, Salam Blogger !


ٱلْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ ٱلْعَٰلَمِين

thumbnail Judul :Apakah Bounce Rate itu ?
Dipublikasikan oleh:Unknown
Dipublikasian pada :2013-06-21T10:11:00+07:00
Rating : 4.9
Direview oleh : 3765 Orang
Terima Kasih sudah mau membaca artikel saya yang berjudul Apakah Bounce Rate itu ?. Copy Paste tidak dilarang kok ! Asal mencantumkan link sumbernya ^_^, sudah 3 Blog saya laporkan dan terhapus lho gara-gara copy paste lho, jadi mohon hati-hati ya.....

Suka Dengan Artikel ini ? Klik tombol dibawah ini, terutama yang Plus One ya !


2 komentar:

Tinggalkan Komentar yang banyak dan Relevan !, karena Setiap :
[-]Blogwalking
[-]Saran
[-]Kritikan
[-]Sanggahan
[-]Cacian
Adalah motivasi untuk blog ini agar lebih maju dan update !
Tetapi Jika Terdapat Komentar Spam (Anonymous, tidak Relevan, hanya absen) akan dihapus secepatnya.