Sabtu, 08 Juni 2013

بِسْــــــــــــــــمِ اﷲِالرَّحْمَنِ اارَّحِيم

Tips Mendapatkan Backlink Dofollow Berkualitas

Dofollow

  Backlink tidak asing lagi dalam dunia Blogging, dan juga menjadi syarat dalam SEO. Namun tahukah anda backlink yang berkualitas itu ? Backlink yang diberikan dari Website atau Blog yang memiliki Pagerank tinggi dan alexa yang ramping. Backlink yang berkualitas nilainya sangat besar dalam SERP, jadi memudahkan anda untuk menduduki SERP halaman pertama ! Menarik bukan !

  Backlink berkualitas sangat mudah didapat lewat situs yang berdomain .EDU, .AC.ID, .GOV,dll. Oleh karena itu saya akan membahas secara tuntas cara mencari Backlink Berkualitas dari situs yang berdomain tersebut. Tapi, tidak asal-asalan domain .edu, .ac.id, .gov, tapi yang memiliki pagerank, trafik tinggi dan alexa yang ramping. 

  Domain .edu, .ach.id, .gov biasanya digunakan oleh Website khusus sekolah, negeri atau lainnya, oleh karena itu, website berdomain itu lebih baik untuk digunakan mencari Backlink. Cara mendapatkan baclink hanya dengan berkomentar atau cara lainnya yang pastinya mudah untuk diterapkan. Ayo simak !

Cara Mencari Backlink Lewat Penelusuran Google

  Trik yang saya berikan ini memang tidak banyak diketahui oleh para Blogger, sebenarnya hanya dengan menyisipkan beberapa kalimat dan karakter tetapi ampuh untuk mencari Backlink. Caranya pun bermacam-macam, yaitu dengan mendaftar (gratis), atau berkomentar ! Penasaran ? Langsung saja ke Inti !

  Masukkan kode dibawah ini untuk pada penelusuran Google

Backlink dari Blog.
  • site:.edu inurl:blog "post a comment"
  • site:.edu "Powered by BlogEngine.NET" site:.edu inurl:blog "post a comment"
  • site:.edu "Powered by ExpressionEngine" site:.edu inurl:blog "post a comment"
  • site:.edu inurl:blog "post a comment" -"comments closed" -"you must be logged in"
Backlink dengan Profile dan Forum.
  • site:.edu "Powered by vBulletin" inurl:"register"
  • site:.edu "Powered by phpBB" inurl:"register"
  • site:.edu "Powered by PunBB" inurl:"register"
  • site:.edu "Powered by SMF" inurl:"register"
  • site:.edu "Powered by IPB" inurl:"register"
  • site:.edu inurl:CreateUser.aspx
  • site:.edu inurl:register.aspx
  • site:.edu inurl:"wp-signup.php"
  • site:.edu "powered by expressionengine"
  • site:.edu "powered by vbulletin" inurl:"register.php"
  • "leave a comment" site:.edu
  • "reply to post" site:.edu
Backlink dengan Target Keyword.

  • site:.edu inurl:blog “post a comment -"you must be logged in"-"comments closed""Keyword yang ingin anda masukkan"
Note : Anda bisa mengubah domain .edu dengan domain yang anda inginkan untuk mencari Backlink

 Bagaiman mudah kan ? Jika ingin lebih optimal, anda bisa gunakan Ekstensi untuk Firefox dan Google Chrome agar lebih optimal untuk menentukan mana blog yang Dofollow dan Nofollow. Jika anda rasa ini bermanfaat, saya bersenang hati jika anda ingin share artikel ini. Terima Kasih, Salam Blogger !

ٱلْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ ٱلْعَٰلَمِين

thumbnail Judul :Tips Mendapatkan Backlink Dofollow Berkualitas
Dipublikasikan oleh:Unknown
Dipublikasian pada :2013-06-08T13:29:00+07:00
Rating : 4.9
Direview oleh : 3765 Orang
Terima Kasih sudah mau membaca artikel saya yang berjudul Tips Mendapatkan Backlink Dofollow Berkualitas. Copy Paste tidak dilarang kok ! Asal mencantumkan link sumbernya ^_^, sudah 3 Blog saya laporkan dan terhapus lho gara-gara copy paste lho, jadi mohon hati-hati ya.....

Suka Dengan Artikel ini ? Klik tombol dibawah ini, terutama yang Plus One ya !


9 komentar:

  1. Keren gan Artikelnya ...


    http://pri-share.blogspot.com/

    BalasHapus
  2. Balasan
    1. Tinggal masukkan perbaris di Penelusuran mbak !

      Hapus
  3. (h) like it

    http://den-ino.blogspot.com/2013/05/folder-yang-tidak-terhapus.html

    BalasHapus
  4. aku kok tetep ga ngerti mksdnya y mas.... cz kebanyakan kyk ga nrima komen gtu y
    mampir juga mas http://detik-kesehatan.blogspot.com

    BalasHapus

Tinggalkan Komentar yang banyak dan Relevan !, karena Setiap :
[-]Blogwalking
[-]Saran
[-]Kritikan
[-]Sanggahan
[-]Cacian
Adalah motivasi untuk blog ini agar lebih maju dan update !
Tetapi Jika Terdapat Komentar Spam (Anonymous, tidak Relevan, hanya absen) akan dihapus secepatnya.